PT. Prima Tunas Surya Medika
Profile Kami
Untuk saat ini kami menawarkan peralatan bidang radiologi, namun kedepan perusahaan kami akan menawarkan berbagai bidang perlengkapan dan kebutuhan rumah sakit, klinik dan perorangan dengan harga terjangkau.
Terbaik & Berkualitas
Garansi Resmi
Harga Bersaing
Layanan Ramah
Produk & Jasa
Kalibrasi dan Uji Kesesuaian
Uji kesesuaian adalah bagian terpenting dari program jaminan kualitas yang berhubungan dengan aspek-aspek kinerja peralatan pesawat sinar-x yang berlaku berdasarkan pada undang-undang kontrol radiasi. Uji kesesuaian merupakan salah satu upaya optimasi proteksi radiasi terhadap pasien.
Maintenance, Service & Setting
Kami PT. Prima Tunas Surya Medika tidak hanya menyediakan produk alat kesehatan. Kami juga menyediakan jasa yang dibutuhkan oleh customer dan calon customer baru kami. Jasa yang dapat kami berikan: Jasa Maintenance, Jasa Servis X-Ray, Jasa Setting X-Ray, dan Jasa Training Penggunaan Alat Kesehatan.
Katalog Produk Kami
PT. Prima Tunas Surya Medika bergerak di bidang distribusi dan importir alat kesehatan dan perlengkapan rumah sakit yang telah berpengalaman selama 8 tahun.
Fokus kami saat ini menawarkan jasa dan unit mesin rontgen serta peralatan penunjang rumah sakit lainnya dengan standar kualitas produk yang baik dan harga yang terjangkau.
Visi kami adalah menjadi perusahaan penyedia peralatan Kesehatan yang unggul, terpercaya dan professional di Indonesia.
Dengan Misi sebagai berikut:
- Menyediakan dan menyalurkan alat-alat Kesehatan yang merupakan produk terbaik dan berkualitas serta memenuhi standar keamanan yang berlaku
- Memberikan pelayanan terbaik kepada konsumen secara profesional, sistematis dan teknologi yang terintegrasi
- Selalu berinovasi dan mengerti akan kebutuhan pasar
- Selalu memperhatikan kepuasan pelanggan sehingga tercipta hubungan baik dalam jangka panjang antara perusahaan dan konsumen